Selasa, 18 Desember 2012

Bukit Sembrani dilihat dari pemukiman penduduk

Foto ini dipotret dari rumah salah satu Pokdarwis Bukit Sembrani yaitu Aji Santoso Mahasiswa Hukum Islam di UNSIQ (Universitas Sains Al-Qur'an Jawa Tengah di Wonosobo).
Tak heran bahkan pemandangan lebih indah ketika beranjak fajar terbit, foto ini diambil sekitas pukul 06:06 WIB. Silahkan buktikan sendiri ke Bukit Sembrani.

Situs wisata yang ada di Desa Krinjing ini adalah Bumi Perkemahan dengan Hutan Lindung yang indah. Curuk Sitarung yang tarung (berkelahi) maksudnya dua air terjun dengan dua sisi berhadapan seperti bertemu dan tarung. 

Rintisan Desa Wisata Krinjing - Bukit Sembrani | Desa Wisata Sembungan - Si Kunir | Desa Wisata Kepakisan Dataran Tinggi Dieng | Desa Wisata Sendangsari Garung | Desa Wisata Tambi
 

About

Rintisan Desa Wisata Bukit Sembrani. Desa Krinjing, Watumalang 56352, Wonosobo, Jawa Tengah.

Copyright © Desa Wisata Bukit Sembrani Design by BTDesigner | Blogger Theme by BTDesigner | Powered by Blogger